Sabtu, 19 April 2014

Shalat


 Telah Hadir Tuntunan Shalat Lengkap Seperti Nabi di Sholat.Org

Telah Hadir Tuntunan Shalat Lengkap Seperti Nabi di Sholat.Org


Islam didirikan atas lima tiang yang salah satunya adalah Shalat. Barangsiapa yang mendirikan shalat maka ia pun mendirikan agama Islam dan barangsiapa yang meninggalkan shalat maka ia pun meruntuhkan agama Islam.
Shalat adalah salah satu kewajiban bagi umat Islam yang sudah mukallaf dan harus dikerjakan baik bagi mukimin maupun orang yang sedang dalam perjalanan, sehat maupun sakit, sebagaimana firman Allah SWT:
وَاَقِيْمُوْ الصَّلَىةَ وَآتُوْ الزَّكَوةَوَارْكَعُوْامَعَ الرَّاكِعِيْنَ
Artinya: Dan dirikanlah shalat, tunaikanlah zakat dan rukulah beserta orang–orang yang ruku (Qur’an Surat Al-Baqarah: 43).
وَاَقِيْمُوْ الصَّلَوْةَ وَآتُوْالزَّكَوةَ وَمَاتُقَدِّمُوْا لاَِنْفُسِكُمْ مِّنْ خَيْرٍ تَجِدُوْهُ عِنْدُاللهِط اِنَّ اللهَ بِمَا تَعْمَلُوْنَ بَصِيْرٌ
Artinya : Dan dirikanlah shalat dan tunaikanlah zakat dan apa–apa yang kamu usahakan dari kebaikan bagi dirimu, tentu kamu akan dapat pahalanya pada sisi Allah sesungguhnya Allah maha melihat apa–apa yang kamu kerjakan (Qur’an Surat Al-Baqarah: 110).
وَاَقِيْمِ الصَّلَوةَ اِنَّ الصَّلَوةَ تَنْهَى عَنِ الْفَحْشَاءِ وَالْمُنْكَرَ
Artinya: Kerjakanlah shalat sesungguhnya shalat itu bisa mencegah perbuatan keji dan munkar (Qur’an Surat Al –Ankabut : 45).
وَاَقِيْمُوْ الصَّلاَةَ وَآتُوْ الزَّكَوةَ وَاَطِيْعُوْ االرَّسُوْلَ لَعَلَكُمْ تُرْحَمُوْنَ
Artinya: Dan kerjakanlah shalat, berikanlah zakat, dan taat kepada Rasul, agar supaya kalian semua diberi rahmat (Qur’an Surat An-Nuur: 56).
Alhamdulillah, kabar gembira bagi seluruh umat Islam khususnya di Indonesia karena kini telah hadir situs terbaru pembelajaran shalat yang benar di alamat http://www.sholat.org yang memuat Tuntunan Shalat Seperi Nabi. Dalam situs Sholat.Org dikupas secara lengkap dan terperinci berbagai hal yang berhubungan dengan Fiqih Shalat mulai dari Thaharah, Wudlu, Sunnah-Sunnah Shalat, Adab, Do’a, dan Dzikir Sesudah Sholat hingga video Islami yang berhubungan dengan Shalat.
Semoga dengan hadirnya http://www.sholat.org yang dipersembahkan oleh Tim Aswaja IT Developer ini, pengetahuan umat Islam tentang Shalat semakin bertambah sehingga dapat memperbaiki kembali kualitas shalat kita, amien.
Telah Hadir Tuntunan Shalat Lengkap Seperti Nabi di Sholat.Org was last modified: April 18th, 2014 by Pejuang Ahlussunnah in Ngaji Yuk! - Kajian Ceramah Islam Ahlussunnah wal Jamaah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar