Dinukil dari kitab tambihul ghofilin karangan al faqiih abul laits as samarqondi
" dulu di zaman nabi Isa alaihis sholatu wassalam terdapat seseorang yg di juluki al mal'un sebab pelitnya. kemudian suatu hari datanglah seorang lelaki yg akan berperang dan berkata kpd mal'un :
" wahai mal'un, berikanlah aku pedang yg akan kugunakan utk berperang dan utk menyelamatkanmu dari neraka ."
mal'ul menolak dan tdk memberikan sesuatupun. lelaki tsb kembali dan menyesallah mal'un dan akhirnya mal'un memberikan pedangnya.
setelah itu lelaki tsb bertemu dengan nabi isa alaihis salaam bersama dengan seorang ahli ibadah yg telah beribadah kpd Allah selama 70 tahun, nabi isa berkata :
" dari mana engkau mendapatkan pedang ini ?"
lelaki tsb menjawab : " aku di beri pedang ini oleh mal'un."
maka bahagialah nabi isa dengan sebab shodaqohnya mal'un.
ketika mal'un berdiri dan melihat keduanya maka 'abid berkata kpd dirinya sendiri :
" aku akan menyingkir dari mal'un ini sebelum dia membakarku dengan nerakanya."
kemudian Allah memberikan wahyu kpd nabi isa alaihis salaam :
" katakanlah kepada hamba-Ku yg telah berdosa ini bahwa Aku telah mengampuninya sebab shodaqoh pedangnya dan sebab kecintaan dia kepadamu,
dan katakanlah kepada 'abid bahwa dia adalah temanmu di syurga."
kemudian Allah memberikan wahyu kpd nabi isa alaihis salaam :
" katakanlah kepada hamba-Ku, sesungguhnya engkau tdk ridho dengan keputusan-Ku dan telah merendahkan hamba-Ku, sesungguhnya Aku telah menjadikanmu sebagai mal'un dari ahli neraka, dan aku menggantikan tempatmu di syurga bersama orang2 yg yg berada di neraka, dan Aku telah memberikan tempatmu yg disyurga utk hamba-Ku dan tempatnya dineraka untukmu."
wallohu a'lam.
تنبيه الغافلين
ابو الليث السمرقندى
قَالَ الْفَقِيهُ رَضِيَ اللَّهُ تَعَالَى عَنْهُ سَمِعْتُ أَبِي رَحِمَهُ اللَّهُ تَعَالَى , قَالَ : كَانَ فِي زَمَنِ عِيسَى عَلَيْهِ الصَّلَاةُ وَالسَّلَامُ رَجُلٌ يُسَمَّى مَلْعُونًا مِنْ بُخْلِهِ ، فَجَاءَهُ رَجُلٌ ذَاتَ يَوْمٍ يُرِيدُ الْغَزْوَ فَقَالَ : يَا مَلْعُونُ أَعْطِني شَيْئًا مِنَ السِّلَاحِ أَسْتَعِينُ بِهِ فِي غَزْوِي ، وَتَنْجُو بِهِ مِنَ النَّارِ ، فَأَعْرَضَ عَنْهُ ، وَلَمْ يُعْطِهِ شَيْئًا فَرَجَعَ الرَّجُلُ ، فَنَدِمَ الْمَلْعُونُ فَنَادَاهُ ، فَأَعْطَاهُ سَيْفَهُ ، فَرَجَعَ الرَّجُلُ وَاسْتَقْبَلَهُ عِيسَى عَلَيْهِ السَّلَامُ مَعَ عَابِدٍ قَدْ عَبَدَ اللَّهَ سَبْعِينَ سَنَةً فَقَالَ لَهُ عِيسَى : مِنْ أَيْنَ جِئْتُمْ بِهَذَا السَّيْفِ ؟ فَقَالَ : أَعْطَانِيهِ الْمَلْعُونُ فَفَرِحَ عِيسَى بِصَدَقَتِهِ.
Al faqih rodhiyallohu anhu berkata : " aku mendengar ayahku - semoga Allah ta'ala merahmatinya - berkata :" dulu di zaman nabi Isa alaihis sholatu wassalam terdapat seseorang yg di juluki al mal'un sebab pelitnya. kemudian suatu hari datanglah seorang lelaki yg akan berperang dan berkata kpd mal'un :
" wahai mal'un, berikanlah aku pedang yg akan kugunakan utk berperang dan utk menyelamatkanmu dari neraka ."
mal'ul menolak dan tdk memberikan sesuatupun. lelaki tsb kembali dan menyesallah mal'un dan akhirnya mal'un memberikan pedangnya.
setelah itu lelaki tsb bertemu dengan nabi isa alaihis salaam bersama dengan seorang ahli ibadah yg telah beribadah kpd Allah selama 70 tahun, nabi isa berkata :
" dari mana engkau mendapatkan pedang ini ?"
lelaki tsb menjawab : " aku di beri pedang ini oleh mal'un."
maka bahagialah nabi isa dengan sebab shodaqohnya mal'un.
فَكَانَ الْمَلْعُونُ قَاعِدًا عَلَى بَابِهِ فَلَمَّا مَرَّ بِهِ عِيسَى عَلَيْهِ السَّلَامُ مَعَ الْعَابِدِ فَقَالَ الْمَلْعُونُ فِي نَفْسِهِ أَقُومُ ، وَأَنْظُرُ إِلَى وَجْهِ عِيسَى ، وَإِلَى وَجْهِ الْعَابِدِ فَلَمَّا قَامَ وَنَظَرَ إِلَيْهِمَا قَالَ الْعَابِدُ أَنَا أَفِرُّ وَأَعْدُو مِنْ هَذَا الْمَلْعُونِ قَبْلَ أَنْ يَحْرِقَنِي بِنَارِهِ ، فَأَوْحَى اللَّهُ عَزَّ وَجَلَّ إِلَى عِيسَى عَلَيْهِ السَّلَامُ أَنْ قُلْ لِعَبْدِي هَذَا الْمُذْنِبِ إِنِّي قَدْ غَفَرْتُ لَهُ بِصَدَقَتِهِ بِالسَّيْفِ وَبِحُبِّهِ إِيَّاكَ وَقُلْ لِلْعَابِدِ إِنَّهُ رَفِيقُكَ فِي الْجَنَّةِ.
suatu kali mal'un duduk didepan pintu, ketika nabi isa alaihis salaam bersama 'abid (ahli ibadah) melewatinya mal'un berkata kpd dirinya sendiri : " aku akan berdiri dan melihat wajahnya nabi isa dan wajahnya 'abid "ketika mal'un berdiri dan melihat keduanya maka 'abid berkata kpd dirinya sendiri :
" aku akan menyingkir dari mal'un ini sebelum dia membakarku dengan nerakanya."
kemudian Allah memberikan wahyu kpd nabi isa alaihis salaam :
" katakanlah kepada hamba-Ku yg telah berdosa ini bahwa Aku telah mengampuninya sebab shodaqoh pedangnya dan sebab kecintaan dia kepadamu,
dan katakanlah kepada 'abid bahwa dia adalah temanmu di syurga."
فَقَالَ الْعَابِدُ : وَاللَّهِ مَا أُرِيدُ الْجَنَّةَ مَعَهُ وَلَا أُرِيدُ رَفِيقًا مِثْلَهُ ، فَأَوْحَى اللَّهُ عَزَّ وَجَلَّ إِلَى عِيسَى عَلَيْهِ السَّلَامُ أَنْ قُلْ لِعَبْدِي إِنَّكَ لَمْ تَرْضَ بِقَضَائِي وَحَقَّرْتَ عَبْدِي ، فَإِنِّي قَدْ جَعَلْتُكَ مَلْعُونًا مِنْ أَهْلِ النَّارِ ، وَبَدَّلْتُ مَنَازِلَكَ فِي الْجَنَّةِ مَعَ الَّذِي لَهُ فِي النَّارِ ، وَأَعْطَيْتُ مَنَازِلَكَ فِي الْجَنَّةِ لِعَبْدِي وَمَنَازِلُهُ فِي النَّارِ لَكَ
kemudian 'abid berkata : " demi Allah, aku tdk inigin disyurga bersama mal'un, dan aku tdk ingin mempunyai teman seperti mal'un."kemudian Allah memberikan wahyu kpd nabi isa alaihis salaam :
" katakanlah kepada hamba-Ku, sesungguhnya engkau tdk ridho dengan keputusan-Ku dan telah merendahkan hamba-Ku, sesungguhnya Aku telah menjadikanmu sebagai mal'un dari ahli neraka, dan aku menggantikan tempatmu di syurga bersama orang2 yg yg berada di neraka, dan Aku telah memberikan tempatmu yg disyurga utk hamba-Ku dan tempatnya dineraka untukmu."
wallohu a'lam.
تنبيه الغافلين
ابو الليث السمرقندى
Tidak ada komentar:
Posting Komentar